
PT. ASPACINDO Merupakan perusahaan yang bergerak dibidang penjulan dan dealer resmi sepeda motor YAMAHA berdiri sejak tahun1996 yang saat ini sudah memiliki cabang di Kampar, Pelalawan, Siak dan Medan.
PT. ASPACINDO KEDATON MOTOR GROUP membuka kesempatan berkarir untuk anda yang ingin bergabung dengan kami dengan persyaratan berikut:
Persyaratan Dokumen:
- CV
- Surat Lamaran Kerja
- Pas Photo Uk. 4x6 dan 3x4 (1 lembar)
- Fotocopy ijazah, KTP dan STNK
- Berkas Pendukung lainnya
Kualifikasi:
- Pria/Wanita
- Pendidikan minimal SMA/Sederajat
- Usia min 18th max 30th
- Diutamakan Berpengalaman
- Memiliki Sepeda motor dan SIM
- Jujur Cekatan dan disiplin
- Memiliki Networking dan dapat membina relasi
- Berpenampilan menarik
- Bersedia ditempatkan di wilayah Ridar (Riau daratan)
Fasilitas:
- Gaji Pokok
- insentive
- fee
- uang makan
- bonus Triwulan
- THR
- BPJS kesehatan
- BPJS Ketenagakerjaan
- Pelatihan Kerja
- Tour Reward
Bawa dokumen anda pada acara Walk In Interview yang diadakan pada hari Selasa dan Rabu , Tanggal 5-6 November 2019 mulai pukul: 09.00 s/d 15.00 Wib bertempat di Head Office PT. ASPACINDO KEDATON MOTOR GROUP jalan Riau Ujung No.88 A-E Tampan Kec.Payung Sekaki
Untuk informasi update, Follow @zona.aspacindo
ditunggu kedatangannya ;)